PEMANFAATAN SAMPAH RUMAH TANGGA MENJADI KERAJINAN YANG LEBIH BERMANFAAT

PEMANFAATAN SAMPAH RUMAH TANGGA MENJADI KERAJINAN YANG LEBIH BERMANFAAT

Authors

  • Tri Watiningsih Universitas Wijayakusuma Purwokerto
  • Eko Sudaryanto Universitas Wijayakusuma Purwokerto
  • Dody Wahjudi

DOI : https://doi.org/10.56681/wikuacitya.v3i1.145

Abstract

Sampah adalah suatu bahan atau benda padat yang sudah tidak
dipakai lagi oleh manusia, atau benda padat yang sudah tidak
digunakan lagi dalam suatu kegiatan manusia dan dibuang. Teknologi
Tepat Guna adalah teknologi yang memiliki kriteria :
1. Ekonomis adalah sesuai dengan kebutuhan dan mempertimbangkan
skala prio-ritas.
2. Teknis adalah mudah diaplikasikan di lapangan.
3. Ergonomis adalah mengikuti prinsip ergonomi. Sosial budaya
mencakup kebiasaan yang ada.
4. Hemat energi berarti memberikan kontribusi pada pengembangan
berkelanjutan.
Dan melindungi lingkungan berarti tidak memberikan dampak negatif
pada lingkungan.
Kegiatan pengabdian pada masyarakat dalam bentuk penerapan
Pengelolaan Limbah Rumahtanggaā€¯. Metoda yang digunakan adalah
dengan memberikan ceramah dilanjutkan dengan demo bagaimana cara
membuat karya dari bahan limbah sampah botol bekas, liflet/ bekas
tanggalan dan sendol plastik bekas,
Keywords: Sampah rumah tangga, pengolahan, handycraf, ekonomis

Downloads

Published

2024-02-08